Kembang Sepatu : Sumber Pangan Sehat, Hemat dan Praktis
Bang Sulam “Kembang Sepatu untuk Olahan Makanan Terkini”
Pergerakan globalisasi membawa beraneka dampak. Termasuk di dalamnya
gaya hidup serba cepat dan kurangnya perhatian pada pola makan serta
kesehatan. Masyarakat kini cenderung banyak yang memilih atau membeli
makan-makanan praktis dan ringan yang didalamnya belum tentu mempunyai
kandungan yang bermanfaat untuk tubuh. Makanan ringan yang dijual bisa
menimbulkan suatu penyakit baru, dikarenakan bahan makanan yang
dikonsumsi berkualitas buruk. Salah satu alasan penjual memilih bahan
berbahaya disebabkan oleh mahalnya biaya pokok dari bahan baku produk
makanan ringan tersebut, sehingga untuk menyiasatinya, produsen memilih
bahan yang murah dan membahayakan bagi tubuh.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar